SPA Therapist

Melalui pelatihan ini akan membantu dan membentuk kemampuan peserta menjadi seorang therapist yang mampu memberikan pelayanan yang bermutu. Pelatihan ini juga dilakukan secara gamblang sehingga mudah dipahami karena dikembangkan berdasarkan pengalaman praktis di lapangan. Model pembelajaran yang berhasil akan menjadi pola dalam pelatihan ini. Hasil akhir dari pelatihan ini akan menghasilkan terapis spa yang profesional, sehingga pengguna jasa spa bisa mendapatkan manfaat yang maksimal dari spa.

Benefit

Di dalam 1 paket kursus Anda akan mendapatkan 1 jenis keahlian praktis lengkap dengan pengetahuan teori dan praktiknya, bisa dipastikan pelatihan yang Anda peroleh akan menjadikan anda sebagai tenaga ahli dalam bidang SPA dan keahlian yang anda miliki akan sebanding dengan keahlian orang yang sudah terjun dibidang ini selama bertahun-tahun. Setelah mengikuti pelatihan, anda sebagai peserta akan: • Memahami fungsi dan pengetahuan yang dibutuhkan untuk menunjang keterampilan menjadi terapis SPA yang berkualitas . • Memahami cara berkomunikasi yang baik, efektif dan berpengaruh. • Memahami cara mengikat loyalitas Customer. • Meningkatkan kualitas Team Work.

Fasilitas

Anda akan mendapatkan E-Certificate, modul Pembelajaran, dan berkonsultasi langsung dengan instruktur profesional LKP Anugrah melalui aplikasi video conference dan aplikasi pembelajaran online/daring dari lembaga kami.

Materi Kursus

• Sejarah SPA • Menerapkan Lingkungan Kerja Bersih dan Aman, sesuai Prinsip Keselamatan dan Kesehatan Kerja • Melakukan Persiapan dan Pengemasan Kerja • Teori cara berkomunikasi di Tempat Kerja SPA • Analisa Dasar Kondisi Pelanggan untuk Perawatan SPA • Teknik Pijat Badan Indonesia • Teknik Perawatan Body Scrub/Eksfoliating • Mengaplikasikan minyak atsiri (Aromatherapy) Untuk Perawatan SPA • Teknik Pijat Refleksi untuk SPA • Perawatan Masker Badan Tradisional Indonesia (Traditional Body Mask)

SPA THERAPIST

Program Pelatihan Spa Therapist Level 2, adalah program pelatihan Spa Therapist yang paling Dasarbagi peserta yang sebelumnya belum memiliki pengalaman dan atau belum memiliki keahlian SPA

Benefit

1. Meningkatkan kemahiran dibidang SPA terapis. 2. MEnjadi Terrapis mampu bekerja bekerja di usaha SPA dan mampu bekerja sebagai Trainer SPA

Fasilitas

1. Modul Pembelajaran 2. Pembelajaran Dalam jaringan 3. Video Tutorial Pembelajaran 4. Sertifikat/e-sertifikat

Materi Kursus

1. Dasar anatomi tubuh manusia 2. gerakan dasar pijat 3. lulur badan/body mask 4. masker/body mask

Ulasan

Peringkat Penyelenggara
Kualitas
Bagus
Tepat Waktu
Sangat Bagus
Layanan
Sangat Bagus