Pijat Refleksi

pelatihan ini akan membentuk dan meningkatkan kemampuan peserta menjadi seorang therapist Pijat Refleksi yang mampu memberikan pelayanan yang sangat bermutu. Pelatihan ini juga disajikan dengan teknik pelatihan pijat yang mudah dipahami dan dikembangkan berdasarkan pengalaman praktis di lapangan. Model pembelajaran dan materi pelatihan telah dibuat secara terarah dan terstruktur. Hasil akhir dari pelatihan ini akan menghasilkan terapis pijat refleksi yang profesional, sehingga pengguna jasa pijat bisa mendapatkan manfaat yang maksimal dari pijat Refleksi.

Benefit

Setelah mengikuti pelatihan, anda sebagai peserta akan: Menjadi tenaga ahli dalam bidang Pijat Refleksi• Memahami fungsi dan pengetahuan yang dibutuhkan untuk menunjang keterampilan menjadi terapis Pijat Refleksi yang berkualitas . • Memahami cara berkomunikasi yang baik, efektif dan berpengaruh. • Memahami cara mengikat loyalitas Customer.

Fasilitas

Anda akan mendapatkan E-Certificate, modul Pembelajaran, dan berkonsultasi langsung dengan instruktur profesional LKP Anugrah melalui aplikasi video conference dan aplikasi pembelajaran online/daring dari lembaga kami.

Materi Kursus

1. Sejarah dann pengertian Pijat Tradisional 2. Keselamatan dan kesehatan kerja (K3) di tempat Pelayanan Pijat Refleksi 3. Teknik dasar pijat refleksi dan fungsinya 4. area / titik-titik pijat 5. Indikasi dan kontra indikasi Pijat Releksi

Ulasan

Peringkat Penyelenggara
Kualitas
Bagus
Tepat Waktu
Sangat Bagus
Layanan
Sangat Bagus